OSIS Smansasoo merupakan sebuah organisasi siswa terbesar yang ada di dalam lingkungan SMA Negeri 1 Sooko. Organisasi yang mulai terbentuk pada tahun 1990-an memberikan banyak pengalaman dan pembelajaran untuk rasa kemandirian, rasa solidaritas antar siswa, dan juga kewirausahaan.
0 komentar:
Posting Komentar